Factsheet Dicoding

#ceritadicoding : Story of Dicoding

Dicoding secara resmi diluncurkan tanggal 5 Januari 2015 untuk menjembatani developer Indonesia dengan kebutuhan dan permintaan pasar yang semakin kompetitif. Melalui keempat pilar: challenge, event, academy, dan jobsdicoding secara giat bekerja untuk mewujudkan misinya menumbuhkembangkan ekosistem industri IT di Indonesia dengan mengasah talenta terbaik menghasilkan produk teknologi unggul yang mampu bersaing di pasar lokal maupun global.

Cara Mengikuti Sertifikasi AZ-900

Cara Mengikuti Sertifikasi AZ-900

AZ-900 adalah ujian dari Microsoft Azure untuk mendapatkan sertifikasi Microsoft Azure Fundamentals. Ujian ini dirancang untuk kandidat yang ingin menguji pengetahuan tingkat dasar tentang layanan cloud dan bagaimana layanan tersebut disediakan dengan Microsoft Azure. Ujian ini bisa diambil oleh Anda baik yang berlatar belakang IT untuk memvalidasi pengetahuan dasar terkait ...

Pengumuman Peserta Terpilih Beasiswa BEKRAF 2019

Pengumuman Peserta Terpilih Beasiswa BEKRAF 2019

Bersama Dicoding, BEKRAF telah menyelenggarakan BEKRAF Developer Day sejak tahun 2016 hingga 2019. Dan di tahun 2019 ini, BEKRAF memberikan fasilitasi berupa beasiswa di kelas Menjadi Android Developer Expert dan Menjadi Game Developer Expert untuk peserta BEKRAF Developer Day. Peserta Beasiswa BEKRAF 2019, akan mendapatkan buku cetak secara GRATIS apabila telah menyelesaikan Submission 1 pada ...

Yusufano: Semangat Developer Difabel, Jadi Instruktur untuk Para Penyandang Disabilitas Lainnya

Yusufano: Semangat Developer Difabel, Jadi Instruktur untuk Para Penyandang Disabilitas Lainnya

Yusufano: Semangat Developer Difabel, Jadi Instruktur untuk Para Penyandang Disabilitas Lainnya Senyum mengembang di wajah Yusufano (21 tahun). Semula pengangguran dan nyaris kerja di sektor bawah seperti tukang parkir, developer tuli ini kini punya motivasi baru dalam hidupnya. Ia ingin jadi Android developer. Tak heran, Yusuf -begitu sapaannya-  tengah belajar ...

Beasiswa LINE Developer Academy 2019

Beasiswa LINE Developer Academy 2019

Hallo Developers, Di tahun 2019 ini LINE bekerja sama dengan Dicoding akan memberikan beasiswa kelas Dicoding Academy seputar pengembangan LINE Front-end Framework (LIFF) dan LINE Chatbot untuk teman-teman developer di Indonesia. LINE Front-end Framework (LIFF) adalah framework terbaru dari LINE dimana kamu dapat menjalankan aplikasi web tanpa harus menginstal aplikasi tambahan ...

Pengumuman Peserta Terpilih Alcatel-Lucent Enterprise Geek Battle Scholarship 2019

Pengumuman Peserta Terpilih Alcatel-Lucent Enterprise Geek Battle Scholarship 2019

Transformasi digital di setiap sektor memunculkan tantangan baru. Indonesia membutuhkan beragam keterampilan digital baru sementara dunia pendidikan masih belum cukup siap dan kompatibel. Untuk membantu menghadapi tantangan tersebut,  Alcatel-Lucent Enterprise (ALE) berkolaborasi dengan pemerintah Republik Indonesia melalui ALE Geek Battle Program yang  bertujuan menciptakan Angkatan Kerja baru yang sesuai dengan industri digital saat ini. Tahun ...

Pengumuman Peserta Terpilih Batch 3 Beasiswa Microsoft Azure 2019 (Kelas Dasar Azure)

Pengumuman Peserta Terpilih Batch 3 Beasiswa Microsoft Azure 2019 (Kelas Dasar Azure)

Microsoft Azure adalah sebuah platform komputasi awan Microsoft yang ditujukan untuk membantu bisnis dalam memberi layanan teknologi informasi dan kemudahan untuk membangun, mengelola, dan deploy suatu aplikasi tanpa harus memikirkan pengadaan perangkat keras seperti server dan jaringan. Pada periode ini, Microsoft akan memberikan beasiswa Microsoft Azure Academy 2019 (MAA). Secara ...

Pola Hidup Programmer Agar Tetap Sehat

Pola Hidup Programmer Agar Tetap Sehat

Pola Hidup Programmer Agar Tetap Sehat – karya Perdana Samudra, Intern Junior Content Writer di Dicoding Semua pekerjaan memiliki resiko. Walaupun terlihat programmer itu mayoritas waktunya cuma duduk di depan PC saja tetapi hal itu bisa berdampak buruk bagi kesehatan bila tidak diimbangi dengan pola hidup yang baik. Inilah pola hidup ...

Selamat Kepada Fasilitator Terpilih di Beasiswa BEKRAF 2019

Selamat Kepada Fasilitator Terpilih di Beasiswa BEKRAF 2019

Bersama Dicoding, BEKRAF telah menyelenggarakan BEKRAF Developer Day sejak tahun 2016 hingga 2019. Dan di tahun 2019 ini, BEKRAF memberikan fasilitasi berupa beasiswa di kelas Menjadi Android Developer Expert dan Menjadi Game Developer Expert untuk peserta BEKRAF Developer Day. Untuk mendukung program tersebut, Dicoding membuka pendaftaran fasilitator sebagai pendamping para ...