Konsisten Membuat Kemajuan dengan Atomic Habit

Konsisten Membuat Kemajuan dengan Atomic Habit

Konsisten Membuat Kemajuan dengan Atomic Habit Sudah berapa kali Anda mengalami kegagalan? Kalau saya sudah tidak terhitung jumlahnya. Tapi sejujurnya saya tidak pernah menghitung berapa kali karena gagal bagi saya adalah bagian dari membuat kemajuan. Konsistensi membangun kemajuan ini yang menjadi penting untuk dijaga. Fokus pada Membuat Kemajuan, bukan Kegagalan ...

MotionLayout: Cara Mudah Kelola Motion dan Animasi Aplikasi

MotionLayout: Cara Mudah Kelola Motion dan Animasi Aplikasi

Ingin aplikasimu luwes  saat dijalankan? Tulisan ini akan sangat membantumu! Hallo kawan-kawan,  gimana nih kabarnya? Semoga kita tetap diberi kesehatan dan tetap produktif! Saya mau curhat dikit boleh ya. Jadi, setelah tulisan Flutter Hummingbird selesai, saya baru menyadari sesuatu ketika coba jalankan kembali proyeknya. Ouch! Saya merasa proyek tersebut terlalu kaku ...

Ingin bikin Web menggunakan Flutter? Yuk kenalan dengan Hummingbird

Ingin bikin Web menggunakan Flutter? Yuk kenalan dengan Hummingbird

Beberapa waktu lalu saya sempat menulis tentang bagaimana cara menerapkan animasi pada aplikasi Flutter yang bisa dibaca di sini. Kali ini, saya ingin berbagi tentang salah satu konsep baru yang dihadirkan Flutter. Sebulan terakhir saya dibuat tertarik dengan salah satu konsep yang dihadirkan oleh Flutter dimana kita bisa menjalankan proyek Flutter menjadi ...

Cara Mudah Membuat Tabel di HTML Dalam 15 Menit

Cara Mudah Membuat Tabel di HTML Dalam 15 Menit

Dulu sekitar tahun 2000-an sebelum standar CSS diterapkan pada setiap web browser, kebanyakan para web developer menggunakan tabel untuk mengatur tata letak sebuah halaman web. Namun untuk sekarang setelah adanya CSS, penerapan table HTML untuk layout tampilan halaman web sudah tidak disarankan kembali. Kamu sangat disarankan untuk menggunakan CSS saat ...

Apa itu Full Stack Developer? Keahlian-keahlian yang harus dikuasai

Apa itu Full Stack Developer? Keahlian-keahlian yang harus dikuasai

Kamu sering dengar istilah full stack developer? Sering dengar tapi belum terlalu paham apa dan seperti apa full stack developer? Mendengar kata full stack developer, pastinya kamu sering dengar ketika berbicara soal pembuatan aplikasi website. Bukan begitu? Pada artikel ini saya akan membahas apa itu full stack developer? Serta keahlian ...

Database Inspector: Tool yang Memudahkan Saat Mengelola Database

Database Inspector: Tool yang Memudahkan Saat Mengelola Database

Database Inspector: Tool yang Memudahkan Saat Mengelola Database Halo teman-teman, Kamu para pembelajar Android, termasuk kamu yang sedang di kelas Belajar Fundamental Aplikasi Android dan Android Jetpack Pro mungkin akan menemukan faedah lebih dari tulisan ini. Check it out!  Pernahkah kamu kesulitan saat mengelola database SQLite? Khususnya saat mengembangkan aplikasi ...

7 Langkah Menjadi UI UX Designer

7 Langkah Menjadi UI UX Designer

Kata UI UX pasti sering kamu dengar, apalagi ketika kamu membuka portal lowongan pekerjaan. Maraknya permintaan profesi trending dibidang UI UX  menjadikanmu terpacu untuk belajar bagaimana menjadi UI UX Designer. Meskipun keduanya dijadikan satu posisi, pada nyatanya UI dan UX design itu merupakan  2 pekerjaan yang berbeda dalam lingkup yang ...