Tips Belajar Membuat Fragment Sederhana
Hai, pernah denger tentang fragment? Kali ini dicoding tips akan membahas sekilas tentang fragment. Bagi kalian yang baru mengenal fragment, simpelnya Fragment itu bagian dari Activity yang memiliki siklus hidupnya sendiri, meskipun begitu Fragment berjalan di atas suatu Activity. Jika Activity-nya di destroy maka fragment juga ikut menghilang. Nah mungkin ...