Input Text Anonymous yang Terintegrasi dengan Aplikasi Slack

Input Text Anonymous yang Terintegrasi dengan Aplikasi Slack

Diselenggarakan oleh: M Rahmat Yusuf
Hadiah:

3000

Pts
TERJAMIN

Deskripsi

Kami menantang developer di Tanah Air untuk membuat sebuah platform (Android atau iOS atau Windows atau Web) untuk membuat sebuah aplikasi yang digunakan untuk memberikan masukkan kepada atasan atau perusahaan tanpa mencantumkan identitas diri.

Spesifikasi Aplikasi :

  1. Interface berupa textbox dan tombol sumbit, user dapat memasukkan text dan perintah kirim yang akan langsung masuk ke channel slack sebagai anonymous user.(dapat menggunakan webhook ataupun slack bot)
  2. Admin dapat melakukan konfigurasi channel slack mana yang akan digunakan.
  3. Setelah user mengirimkan text yang berisi masukkan untuk perusahaan, maka text tersebut akan langsung ditampilkan di channel slack yang dipilih.
  4. Text yang telah diinput dapat disimpan ke dalam database

Kriteria Penilaian :

  1. UX dan UI dari aplikasi.
  2. Text dapat muncul di slack secara penuh secara real-time.

Untuk penjelasan lebih lanjut mengenai integrasi slack dapat dilihat di:https://api.slack.com/

Hak Cipta

Hak Cipta terhadap tiap Aplikasi yang memenangkan Challenge ini tetap menjadi milik Developer.

Tipe Challenge

Challenge ini dapat diikuti oleh semua Aplikasi, sesuai dengan kriteria yang berlaku.

Submission

Anda dapat memasukkan sebanyak mungkin Aplikasi yang Anda miliki.

Challenge Selesai

Jumlah pemenang
: 1 orang
Kuota pemenang
: 1 orang (sisa kuota: 0)
Follower
: 25 orang