“Talenta Digital Andal Pantang Menyerah Hadapi Masalah”

“Talenta Digital Andal Pantang Menyerah Hadapi Masalah”

Cerita Stepanus Ryan Andika Candra, Lulusan Program-Program di Dicoding “Setiap masalah pasti ada jalan keluarnya,” adalah ungkapan yang selalu Stepanus Ryan Andika Candra (28) ingat dari kedua orang tuanya kala dihadapkan dengan tantangan, termasuk saat sempat merasa kurang percaya diri dengan kemampuan pemrogramannya. Pemilik nama panggilan Ryan ini sadar bahwa ...

Supervised vs Unsupervised Learning: Mana yang Paling Cocok untuk Data Kamu?

Supervised vs Unsupervised Learning: Mana yang Paling Cocok untuk Data Kamu?

Hai teman-teman! Sudah siap untuk mulai belajar bersama tentang machine learning? Pada artikel ini, kita akan membahas topik yang seru, yaitu Supervised vs Unsupervised Learning. Awalnya mungkin terdengar sedikit rumit, tapi tenang saja, kami akan membantu kamu memahami semuanya dengan cara yang menyenangkan! First of all, bayangkan kamu memiliki data ...

7 Skill untuk Menjadi Data Analyst Biar Karier Kamu Makin Oke!

7 Skill untuk Menjadi Data Analyst Biar Karier Kamu Makin Oke!

Pendahuluan Hello fellas! Di era teknologi informasi yang terus berkembang pesat, data analyst memiliki skill dan peran penting dalam mengelola informasi dari volume data yang terus bertambah. Kompleksitas data yang terus meningkat ini juga menuntut agar seorang data analyst tidak hanya mengidentifikasi tren dan pola data, tetapi juga memainkan peran ...

AI adalah Teknologi yang dapat Mempermudah Kehidupan Manusia

AI adalah Teknologi yang dapat Mempermudah Kehidupan Manusia

Artificial Intelligence (AI) adalah teknologi yang dapat memudahkan kehidupan manusia pada berbagai bidang pada saat ini. Mengapa hal itu bisa terjadi? Ini karena AI memungkinkan komputer untuk belajar dari pengalaman (data), mengidentifikasi pola, membuat keputusan, dan menyelesaikan tugas-tugas kompleks dengan cepat dan efisien.  Tentu kamu sudah pernah melihat atau bahkan ...

Bangkit 2023 Batch 2: Mulai Karier Teknologimu dari Sini!

Bangkit 2023 Batch 2: Mulai Karier Teknologimu dari Sini!

Setelah sukses melatih lebih dari 5.000 lulusan sejak 2020 dan tengah mempersiapkan kelahiran 5.000 talenta digital lainnya, Bangkit kembali pada paruh kedua tahun 2023. Program ini berada di bawah naungan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi. Selain itu, dirancang khusus oleh Google dan didukung penuh oleh GoTo dan Traveloka, program ...

6 Tips Jitu Memulai Belajar Flutter

6 Tips Jitu Memulai Belajar Flutter

Jika ingin menjadi multiplatform developer, pastinya kamu akan bertanya-tanya framework apa yang cocok dipelajari? Saat ini, banyak framework yang mampu membangun aplikasi multiplatform dalam sekali ngoding. Flutter merupakan salah satu framework populer untuk membangun aplikasi multiplatform. Itulah yang menjadi alasan kenapa Flutter layak kamu pelajari ketika ingin menjadi multiplatform developer. ...

Dasar Penggunaan CSS

Dasar Penggunaan CSS

Pada artikel sebelumnya, kita telah mempelajari cara membuat web sederhana dengan HTML. Nah, pada artikel kali ini, kita akan mempelajari lebih dalam mengenai pembuatan dan konsep CSS. CSS merupakan bahasa yang sangat penting pada pembuatan aplikasi berbasis website. Sebelumnya, kita telah mempelajari tentang HTML, mulai dari cara menggunakannya, manfaatnya, dan ...

Jenis-jenis VPN dan Protokolnya

Jenis-jenis VPN dan Protokolnya

Sepertinya mayoritas dari kita sudah paham penggunaan VPN (Virtual Private Network) dalam kehidupan sehari-hari. Jika kamu belum tahu, silakan kunjungi artikel berikut ini untuk mengetahui penjelasannya.  Singkatnya, ia merupakan sebuah protokol komunikasi yang membuat sistem komunikasi menjadi lebih private berkat adanya sistem tunneling (terowongan) sehingga koneksimu berbeda dengan koneksi publik ...

Masifnya Peran Flutter di Perusahaan Teknologi

Masifnya Peran Flutter di Perusahaan Teknologi

Flutter merupakan salah satu framework untuk membangun aplikasi multiplatform dengan tampilan yang cakep. Tak heran, kini para developer, khususnya di perusahaan besar, mulai tertarik untuk memasukkan Flutter ke dalam aplikasinya. Kenapa harus Flutter? Kenapa tidak framework lain? Mereka beranggapan bahwa Flutter layak dipelajari dan digunakan untuk tech stack yang mereka ...