Gagal menampilkan sertifikat
Klik untuk Melihat Ukuran Penuh
Abdurrahman

ID
1RXY0NRK1ZVM

Diberikan pada
Aug 25, 2023

Berlaku sampai
Aug 25, 2026


Bagikan sertifikat:

Belajar Pengembangan Aplikasi Flutter Intermediate

Belajar Pengembangan Aplikasi Flutter Intermediate

Disusun oleh: Dicoding Indonesia
Level: Mahir

dos:20de47c8f7d2f27139aa1a551a0f2cf320210930164616.png

Kelas ini ditujukan bagi Flutter developer yang ingin meningkatkan kemampuan dalam membuat aplikasi menerapkan berbagai macam komponen widget dan utilitas tingkat lanjut. Di akhir kelas, siswa dapat membuat aplikasi dengan menerapkan komponen yang sudah dipelajari.

Materi yang dipelajari:

  • Advanced Navigation: Memahami bagaimana menerapkan Navigator 2.0 dalam perutean halaman aplikasi. (6 jam 50 menit)
  • Media: Memahami bagaimana mengakses berkas media seperti foto, audio, video, serta memahami bagaimana mengunggah file ke server dengan package http. (7 jam 35 menit)
  • Localization & Accessibility: Memahami bagaimana menerapkan localizations dan accessibility untuk menjangkau pengguna lebih luas. (6 jam 20 menit)
  • Flutter Desktop: Memahami bagaimana membuat aplikasi desktop seperti Windows, macOS, dan Linux menggunakan package tertentu. (7 jam 15 menit)
  • Advanced Widget: Memahami bagaimana mengoperasikan widget tingkat lanjut untuk mendukung pembuatan aplikasi. (6 jam 55 menit)
  • Code Generation: Memahami bagaimana membuat secara otomatis berkas Dart atau lainnya dalam proyek Flutter. (5 jam 30 menit)
  • Maps & Location: Memahami bagaimana mendapatkan informasi lokasi pengguna serta menampilkannya pada peta. (5 jam 30 menit)
  • Build Variant: Memahami bagaimana membagi satu basis kode aplikasi menjadi beberapa versi aplikasi.  (3 jam 20 menit)

Evaluasi Pembelajaran:

  • Submission (proyek akhir) berupa sebuah aplikasi Flutter bertema story app yang dapat digunakan untuk berbagi foto dengan menerapkan infinite scrolling.

Total jam yang dibutuhkan untuk menyelesaikan kelas ini adalah 75 jam.