Belajar Mengembangkan Website dengan HTML dan CSS Bagi Pengembang Web Pemula
4.80

Belajar Mengembangkan Website dengan HTML dan CSS Bagi Pengembang Web Pemula

Teknologi:

Web
Level: Dasar
Level: Dasar 15 Jam Belajar
117

Siswa Terdaftar

Belajar Mengembangkan Website dengan HTML dan CSS Bagi Pengembang Web Pemula

Kelas sudah tidak aktif


Informasi kelas Lihat silabus
Apa yang akan Anda dapatkan

Modul Tutorial

Materi bacaan elektronik disajikan dengan bahasa yang mudah dipahami.

Forum Diskusi

Diskusikan materi belajar dengan siswa lainnya.
Level Dasar
Mempelajari materi yang berkenaan dengan topik tanpa perlu ada latar belakang khusus.

Deskripsi

Saat ini kelas Belajar Mengembangkan Website dengan HTML dan CSS Bagi Pengembang Web Pemula hanya dibuka khusus untuk peserta Kartu Prakerja 2023. Mekanisme pelatihan telah disesuaikan dengan program Kartu Prakerja. Oleh karena itu, selain peserta Kartu Prakerja 2023 mohon maaf tidak dapat mengikuti kelas ini.


Kode Okupasi

Pengembang Web (COL 2018)


Tujuan Umum dan Khusus Pelatihan

Peserta pelatihan kelas “Belajar Mengembangkan Website dengan HTML dan CSS Bagi Pengembang Web Pemula” mampu menunjukkan minimal 75 persen penguasaan mengembangkan website pada ujian akhir dan 70 persen pada praktik mandiri membuat website profil diri.

Di akhir pelatihan, peserta mampu:

  • Mengidentifikasi cara kerja website dan motivasi menjadi seorang pengembang website.
  • Menganalisis HTML yang menyusun struktur konten website.
  • Menjabarkan variatif elemen yang ada di HTML.
  • Membedakan pengelompokkan elemen secara semantik dan nonsematik.
  • Mengimplementasikan format tabel pada HTML.
  • Menganalisis CSS sebagai Styling untuk HTML.
  • Menjabarkan variatif Selector, Formatting Text, Warna, Box Model, Positioning, dan layouting dasar di CSS.
  • Mengimplementasikan Layout Responsive dengan Flexbox.
  • Mengimplementasikan Bootstrap sebagai Framework CSS.


Jadwal Pelatihan

  • Batch 1:
    13 Maret 2023 - 17 Maret 2023
    Hari Senin - Jumat
    Pukul 18.30 - 20.30 WIB

Kontributor

3

Curriculum Developer yang membangun kelas ini:

Dimas Maulana Dwi Saputra

Dimas Maulana Dwi Saputra

Curriculum Developer at Dicoding Indonesia

Rizqy Hidayat

Rizqy Hidayat

Product Engineer, Dicoding Indonesia

Lihat semua kontributor dan reviewer

Lihat semua kontributor dan reviewer

Kontributor

Kontributor kelas

Curriculum Developer yang membangun kelas ini:

Dimas Maulana Dwi Saputra

Dimas Maulana Dwi Saputra

Curriculum Developer at Dicoding Indonesia

Rizqy Hidayat

Rizqy Hidayat

Product Engineer, Dicoding Indonesia

Najib Abdillah

Najib Abdillah

Product Engineer at Dicoding Indonesia


Testimoni Siswa

Ribuan siswa sukses belajar di Dicoding Academy. Apa kata mereka? Berikut adalah testimoni asli mereka.

Danar Dono
Danar Dono
Institut Sains dan Teknologi Terpadu Surabaya
Memulai Dasar Pemrograman untuk Menjadi Pengembang Software
Di kelas ini, akan diajarkan bagaimana konsep dasar pemograman. Saya sendiri merasa (seperti mengulas) kembali belajar mata kuliah algoritma 1, namun materinya disampaikan secara interaktif dan menyeyangkan sehingga relatif lebih cepat paham. Terima kasih Dicoding.
Baca selengkapnya
Muhammad Rafli
Muhammad Rafli
Universitas Padjadjaran
Memulai Dasar Pemrograman untuk Menjadi Pengembang Software
Kelas ini benar-benar memberikan pemahaman yang baik tentang pemrograman. Dengan bahasa yang menarik, mudah dipahami, dan sedikit humor, saya selaku orang non-IT dapat memahami kelas ini dengan baik. Terima kasih Dicoding.
Baca selengkapnya
Lihat semua testimoni

Kelas sudah tidak aktif

Silabus

Materi yang akan Anda pelajari pada kelas ini.